AL FIROUZ

Seseorang yang hobi desain, tidur dan juga begadang.

Artikel

26 Oktober, 2012

Merah Putih

Merah Putih

Saksi Bisu Kemerdekaan

INDONESIA

Merah berarti berani, putih berarti suci.

Sang Saka Merah Putih adalah julukan kehormatan bendera Merah Putih. Awalnya julukan ini dipersembahkan kepada Bendera Pusaka, yaitu bendera yang dikibarkan pada saat Proklamasi. Tetapi sampai sekarang, Sang Saka Merah Putih ditujukan kepada setiap bendera Merah Putih yang dikibarkan dalam setiap upacara.

Sang Saka Merah Putih

Bendera pusaka dibuat oleh Ibu Fatmawati pada tahun 1944. Dibuat dengan bahan katun Jepang (ada yang menyebutkan kain wool dari London) yang diperoleh dari seorang Jepang. Ukuran saat dibuat adalah 276 x 200 cm. Sejak tahun 1946-1968, hanya dikibarkan setiap hari ulang tahun kemerdekaan RI. Tahun 1969, bendera itu tidak pernah dikibarkan lagi dan sampai saat ini disimpan di Istana Merdeka.

IBU FATMAWATI

Sang penjahit Bendera Pusaka.

Fatmawati yang bernama asli Fatimah adalah istri dari Presiden Indonesia pertama Soekarno, mereka menikah pada tanggal 1 Juni 1943. Dikaruniai 5 orang putra dan putri, yaitu Guntur Soekarnoputra, Megawati Soekarnoputri, Rachmawati Soekarnoputri, Sukmawati Soekarnoputri, dan Guruh Soekarnoputra

Lahir dari pasangan Hassan Din dan Siti Chadijah di Bengkulu, 5 Februari 1923. Pada tahun 14 Mei 1980 ia meninggal karena serangan jantung dalam perjalanan pulang umroh dan dimakamkan di Karet Bivak, Jakarta.



Artikel ini di ikutsertakan dalam kompetisi "Oktober Sakti Desain Event" yang diadakan oleh
Kopizine.

Referensi artikel dan gambar diambil dari
Wikipedia & Google Image.

Tutup Komentar

8 Tanggapan

  1. Jangan ngaku anak Indonesia asli kalau nggak tahu Sejarah bendera Merah Putih :P

    BalasHapus
  2. bingung awalnya mau nyari kotak komentarnya, wkwkw wihhh telat nih ikut nya tapi mantap pink2 gimana gitu, warna kesukaan mu yah? hahaa peace. Hemm ibu fatmawati ini sering dilupakan oleh sejarah padhal jasa beliau itu sangat besar utk kemerdekaan RI

    BalasHapus

Desain oleh Al Firouz. Didukung penuh oleh Blogger dan Dot TK.